Kelebihan dan Kekurangan Yamaha Xabre 150 Lengkap

Kelebihan dan Kekurangan Yamaha Xabre 150 - Yamaha Xabre 150 merupakan produk motor terbaru yang dilahirkan oleh pabrikan motor yamaha yang berkonsep motor street figther. Dan kami rasa untuk masalah Harga dan spesifikasi Yamaha Xabre 150, sobat semua sudah paham atau tahu mengenai apa saja yang dibawa pada motor ini. Baik itu mengetahui dari iklan di tv maupun membaca artikel yang membahas mengenai Spesifikasi dan harga motor ini.



Maka dari itu kami tidak akan membahas mengenai Spesifikasi dan Harga Yamaha Xabre 150, karena kami rasa anda juga sudah mengetahuinya. Untuk itu kami berinisiatif untuk mengupdate atau mengupas mengenai kelebihan dan kekurangan Yamaha Xabre 150, kami rasa informasi ini sangat pas untuk anda yang ingin membeli motor tersebut. Untuk mengetahui lebih jelasnya, anda bisa melihatnya dibawah ini

Kelebihan dan Kekurangan Yamaha Xabre 150

Speedometer full digital

Kelebihan Yamaha Xabre 150 yang pertama yaitu pada bagian spedemoternya yang menggunakan full digital. Dimana dengan adanya speedometer ini, membuat motor ini terlihat fresh dan futuristik.

Lampu Led

Dibandingkan dengan saudarnya yang sama sama berkonsep motor sport, Yamaha Xabre mempunyai kelebihan yaitu pada penggunaan headlampnya yang sudah menggunakan lampu led.

Suspensi Tangguh

Kelebihan Yamaha Xabre 150 selanjutnya yaitu pada bagian kaki kakinya yang memiliki kekuatan yang tangguh. Dimana pada bagian depan dibekali dengan sistem suspensi Up-Side Down. Perlu diketahui, jenis suspensi tersebut sering kali digunakan motor kelas 500cc.Sementara untuk sistem suspensi pada bagian belakangnya menggunakan monoshock.

Harga lebih terjangkau.

Jika dibandingkan dengan kompetitornya, Harga Yamaha Xabre 150 lebih murah. Maka dari itu salah satu kelebihan motor ini pada harganya.

Itulah Kelebihan Yamaha Xabre 150 yang bisa anda ketahui, kemudian untuk Kekurangan Yamaha Xabre 150 hanya performa mesinnya masih kalah atau masih dibawah dengan saudaranya yamaha r15. Semoga informasi ini bisa bermanfaat dan berguna anda semua.

0 Response to "Kelebihan dan Kekurangan Yamaha Xabre 150 Lengkap"

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.